Pendidikan Agama Islam

  • Struktur Organisasi
  • Visi Misi dan Tujuan
  • Logo Prodi

Visi:

“Menghasilkan Lulusan sebagai Pendidik, Praktisi, Asisten Peneliti & Pengembang Bahan Ajar di bidang Pendidikan Agama Islam”

Misi:

  1. Menyelenggarakan pendidikan dan pembelajaran yang, inovatif, kompetitif, dan unggul berbasis keislaman
  2. Menyelenggarakan penelitian yang inovatif, kompetitif, dan unggul berbasis keislaman
  3. Memperluas jaringan antar peneliti di bidang Pendidikan Agama Islam bagi dosen dan mahasiswa.
  4. Menyelenggarakan Pengabdian Kepada Masyarakat luas di bidang Pendidikan Agama Islam.
  5. Menyelenggarakan pembinaan Al Islam Kemuhammadiyahan (AIK) kepada dosen dan mahasiswa.

Tujuan:

  1. Terselenggaranya  pembelajaran Pendidikan Agama Islam yang Profesional
  2. Terselenggaranya penelitian yang inovatif, kompetitif, dan unggul berbasis keislaman
  3. Terselenggaranya Kerjasama antar Peneliti di bidang Pendidikan Agama islam bagi Dosen dan Mahasiswa.
  4. Terselenggaranya Pengabdian Kepada masyarakat yang efektif dan efisien di bidang Pendidikan Agama Islam.
  5. Terselenggaranya pembinaan Al Islam Kemuhammadiyahan (AIK) kepada dosen dan mahasiswa.