SINJAI, ftik.iaimsinjai.ac.id – Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FTIK) Institut Agama Islam Muhammadiyah (IAIM) Sinjai akan mengalokasikan anggaran beasiswa untuk mahasiswa berprestasi ataupun kurang mampu di lingkup FTIK Sebelumnya IAIM telah mengalokasikan anggaran beasiswa berpreatasi yakni beasiswa untuk ketua dan sekretaris himaprodi, dan beasiswa bagi penghafal al-Qur’an. Dekan FTIK, Takdir saat di konfirmasi langsung oleh...Read More
Recent Comments